Friday, December 13, 2013

PERBEDAAN HEAD SEIKO DENGAN XAAR












1. perbedaan antara head SEIKO, dan XAAR, 

Seiko itu head made in Japan, sedangkan Xaar adalah head buatan Inggris

Seiko dalam produksinya memiliki Nosel yang lebih rapat sehingga output semprotan tinta yang keluar lebih halus, buat agan-agan yang belum tau apa itu nosel, nosel adalah lubang-lubang sangat kecil yang berfungsi untuk penyemprotan tinta

Seiko itu ukurannya adalah 35 pico liter, sedangkan xaar 40 pico liter, jadi tinta yang masuk ke head tdk dapat di campur2 antara seiko, xaar, maupun head lainnya, karena pico liter yang berbeda, di samping pengaruh2 lainnya


2.bagusnya pakai mesin apa untuk produksi spanduk, dan umbul-umbul

klo untuk produksi, mungkin TS lebih menekankan ke headnya, karena ini lebih pengaruh ke cost produksi, saran TS untuk produksi jenis ini lebih baik klo agan pakai head XAAR, karena cost produksi lebih bisa ditekan

Monday, December 9, 2013

COPY PASTE CONFIGURASI PRINTMON

Sekarang saya akan berbagi bagaimana cara meng kalibrasi dengan cepat tanpa buang bahan dan tinta :) silahkan agan praktekan(tips ini saya tahu dari teknisi yang pernah servis mesin zyongye dengan head seiko, printer software printmont) NB: saya hanya berbagi jika ada sesuatu yang tidak di kehendaki saya tidak bertanggung jawab wkwkw tapi tenang om semua cara yang saya bagikan ini sudah saya praktekan di mesin saya :D
dan belum ada masalah yang saya temui.
Masuk ke folder printmont  cari file ‘config’ 
copy file Download config .rar Format
dan timpa file "config" save
SELESAI




BACA JUGA CERITA LUCU

FUNGSI MENU BUTTON YANG ADA PADA PRINTMONT & PERAWATAN DASAR, RUTIN

Menu – menu pada settingan cetak
1.      PRINTER       : berisi settingan cetakan secara global meliputi hal – berikut :
a.       Horz speed setting             : mengatur kecepatan motor printhead horizontal, terdapat pilihan speed slow – normal – fast.

b.      Vert speed setting              : mengatur kecepatan motor maju bahan , terdapat pilihan speed slow – normal – fast.
c.       Motor to papper length      : jarak antara printhead dengan start awal gambar.
d.      Adjust mode select            : pengaturan mode cetakan ( disesuaikan dengan settingan pada saat proses ripping menggunakan software printmont.terdapat pilihan mode 180 – 240 – 360 – 720 . Dimana semakin besar mode maka gambar akan semakin tajam.
e.       Print mode                        : mementuka pilihan tipe cetak, apakah single direction ( satu sapuan) atau double direction ( sapuan kanan kiri tetap mengeluarkan tinta)
f.        Printhead nozzle select      : pengaturan nozzle cek pada menu state.
g.       Finish print papper setting : menetukan settingan selesai mencetak, apakah dimajukan atau di mundurkan
h.      Flash freq setting               : menetukan jumlah semburan tinta dengan satuan Hz.
i.        Clear param setting (pass) : pengaturan pembersihan printhead pada saat proses cetak ( digunakan untuk printhead Xaar)
j.         Color param setting           : menetukan penggunaa dan posisi clor bar ( garis bantu warna )
k.      Color select                       :menentukan warna yang akan di pakai untuk mencetak.
l.        Eclosion                            : menentukan model cetakan
m.    0.1…0.2…0.3…                  : menetukan pilihan  penggunaan group printhead. Disesuaikan dengan pemasangan kabel data printhead pada motherboard kecil.(belakang= group satu, depan = group 2.

#setiap melakukan perubahan settingan diatas harus selalu di save ( simpan )
2        SAME                                     : untuk memasukan angka pada settingan samclr
             DIFFERENT                          : untuk memaukan angka pada settingan diffclr
-          Diff color param setting   : jarak horizontal antar head
-          Diff color vert                   : jarak vertical antar head
# dimana yang menjadi patokan adalah warna hitam (K)
             DOUBLE DIRECTION       : untuk memasukan angka pada settingan douclr
            VERT                                      : untuk memasukan angka pada settingan vert
-          Settingan vert harus di samakan untuk semua pass.
Edited by abdee_oi
Perawatan rutin mesin :
      Printhead d cuci solvent 1 minggu sekali, paling lama 2 minggu sekali
         Lakukan perawatan extra jika printhead ada tanda2 kebuntuan, dalam artian frekuensi cuci printhead lebih sering sampai kondisi normal kembali
         Pengguanaan ultar sonic (pencuci head ) hanya pada saat kondisi head yang buntu dalam kategori parah, jika masih bias percing lebih baik di cuci dengan solvent.
 .      Ketika memasang kabel data printhead, pastikan di dalam printhead sudah terisi tinta
_-     Pada waktu memasang kabel data hati2 dan pasang dengan tepat
6-      Saat mencabut kabel dat printhead atau kabel data panjang, pastikan lampu di mother boarsudah benar – benar mati
7-      Rendam printhead ketika mesin dalam keadaan mati
8-      Gunakan rendaman yang masih bersih dan ganti setiap hari, paling lama 2 hari.
9-      Gunakan alas rendaman dengan bahan yang tidak mudah hancur ketika terendam solvent(jangan pake tissue) 
j         Jika mesin idak beroperasi dalam jangka waktu yang lama , lepas printhead lalu cuci bersih printhead lalu rendam dan simpan dalam tempat bersih, jika rendaman mongering isi lagi dengan solvent. Selang ,kotak tinta dan filter juga di bersihkan dengan solvent, tutup rapat drigen tinta
11.  Percing printhead jangan terlalu kencang, asal keluar tinta saja, habis di percing lap membrane head dengan kuas head, baru di keringkan dengan lap printhead.
12.  Bersihkan filter tinta setiap 4 – 5 bulan sekali
13.  Bearing/klaher printhead dan relnya serta bearing motor lumasi dengan minyak singer seminggu sekali atau ketika sudah mengering.
14.  Harap memperhatikan tegangan listrik( harus stabil) bila tegangan listrik tidak stabil maka akan mengakibatkan mesin rusak dan cetakan jelek
15.  Temperature atau suhu ruangan  harus di bawah 30 derajat
16.   Jika mesin di matikan cabut semua kontak dengan listrik
17.  Hentikan operasional mesin jika terjadi hujan disetai petir
18.  Komputer (server) pastikan aman dari virus, matikan guard antivirus saat mencetak (untuk menghindari hang pada computer dan cetakan terganggu)
19.  Ketika sedang mencetak jangan membuka aplikasi lain pada computer (untuk menghindari hang).
        



     LIKENYA YA JIKA BERMANFAAT ^_^


SETTINGAN KALIBRASI MESIN CETAK SPANDUK SEIKO (zyongye)

Kali ini saya akan berbagi ilmu tentang mesin cetak outdoor ukuran mesin 3,2m

1. Installasi software photoprintserver-pro 5.0v3

Photoprint merupakan software ripping, dimana file gambar yang berextensikan TIFF, JPG,BMP (lebih disarankan tipe file tiff dengan mode warna CMYK) akan di-rubah menjadi file mesin yang berextensi prn. Berikut cara instalasi software photoprint Server-pro 5,0v3
1.      Copy folder photoprint dari CD ke computer
2.      Klik photoprint server-pro 5.0v3 masuk ke program cari file app2 klik 2x
3.      Software photoprint server-pro 5,0v3 terbuka
4.      Klik setup lalu add setup
5.      Pilih manufacture zhongye dan model namenya ZY-5106 lalu Next – pada setup name ketikan nama plotter sesuai keinginan anda – klik next lagi – pilih port FILE: - centang use custome extention : ketikan hurup prn (huruf kecil). Untuk default locationya buatkan folder sendiri di drive D: kemudian browser –  finish.(jika ada error Klik OK saja)
6.      Klik edit pada photoprint – preferences – pilih unit , isikan dengan stuan centimeter – OK
Cara menggunakan photoprint server-pro 5.0v3
1.      Buka software photoprint – file – add job (pilih gambar yang akan di cetak)
2.      Klik kanan file – job properties – atur job size
3.     Pada baris kedua di job properties, after output di isi HOLD
4.     Pada bari ketiga di job properties , preset isikan dengan ZYS-510_240x720_4c_4pass_PVC (jika kita mau mencetak dengan mode 240_4pass).hapus centang pada perform color correction
5.     Klik SEND – tunggu sampai proses selesai
6.     File siap di cetak di software printmont.



Edited by abdee_oi
Instalasi software printmont
Printmont adalah software untuk mencetak file, dimana file gambar yang telah di rubah ke file mesin yang berextention prn. di dalam software ini terdapat beberapa pengaturan pada saat cetak.
Berikut cara installasi software printmont :
1.      Copy folder printmont dari CD ke computer
2.      Buka printmont lalu KLIK Driver_install
3.      Install USB kabel dengan cara sebagai berikut:
-          Klik kanan pada my computer desktop -  manage – device manager.
-          Klik other device ( bertanda symbol “?” warna kuning) – pilih SLAVEVO – klik kanan update driver – next – tunggu transfer selesai – finish
4.      Masuk ke folder printmont yang tadi di buka cari file ‘config’ lalu buka dengan notepad
-          Cari “ vert_motor_speed_1= (rubah / isi dengan angka 20)
-          Cari “ vert_motor_speed_2= (rubah/isi dengan angka 40)
-          Cari “ vert_motor_speed_3= (rubah/ isi dengan angka 60)
-          Pastikan ‘printhead_type    = 9’ ( dibawah vert_motor_speed_3 )
-          Cari “group_heads_overlap = (rubah/isi dengan angka 510)
-          Lalu save dan tutup
5.      Masuk ke folder printmont yang tadi di buka cari file zy_config lalu buka dengan notepad. lakukan seperti cara no 4.
6.      Klik printmont pada folder printmont. Sowftware siap di gunakan
# cara 4 – 5 bisa di lakukan setelah atau sebelum cara 6 di lakukan.

Penganturan pada software printmont
1.      Setelah software printmont terbuka ditandai dengan indicator telah READY, yang harus di lakukan adalah melakukang setting parameter dengan cara sebagai berikut:
-          Klik menu setting pada printmont – printhead param set – printhead base param
-          Isikan tegangan yang tertera pada body printhead ke printhead base param sesuai dengan warna nya masing – masing pada slot atau group 1 dan 2
-          Setting printhead shift dengan nilai 0 (nol)
-          Klik setup lalu close
2.      Langkah selanjutnya melakukan machine total length, dengan cara sebagai berikut: