Thursday, October 3, 2013

Beberapa Launcher keren versi Slobuz

pertama ane jelasin launcher menurut ane ya ( CMIIW)
launcher merupakan tahap pertama untuk bisa merubah tampilan dan juga mengoptimalkan fasilitas tampilan layar (touchscreen) pada android.
dan launcher yang beredar di market mempunyai kelebihan masing - masing.
ane akan berbagi launcher yang mempunyai kelebihan dari fitur dan tampilan paling ok versi ane :)
kelebihan go launcher ex ini antara lain
- lebih dari 10,000 personalized theme (thema dari official dan non)
- transisi efeknya lebih halus
- 25 efek keren transisi
- fitur gestures
pro fitur 
- ga da ads yang muncul bro (pastinya pro gitu)


kelebihan next launcher ini adalah
- efek 3d yang keren
- menggabungkan beberapa tema menjadi satu
- merubah size icon, sudut, style dan label
- floating mode (kek ngambang gitu icon nya)



Kelebihan Adw launcher diantaranya
- kompetibel untuk android versi jadul sampe jelly bean
- mengatur icon, folder. dock
- screen editor untuk menambah, menghilangkan, menggeser, mengatur size layar desktop
-  10 macam app drawer style (3D) 



sebenarnya masih banyak launcer yang keren-keren dengan keunggulan masing - masing 
silahkan ente-ente cek langsung ke tekape :D



No comments:

Post a Comment